Telah berkhayal jauh dalam impian tak terbatas waktu....
mengejar arti hidup dalam penantian panjang....
dilorong waktu mulai berjalan hingga 200 juta tahun lamanya...
saat kembali kau bukan siapa-siapa lagi....
hanya bongkahan tanah yang telah membusuk...
apa yang kau sombongkan dengan apa yang kau punya....
harta,perhiasan atau fisik yang kau miliki saat ini....
semua akan musnah dimakan zaman....
tidak sedikitpun yang terbawa....
hanya kain putih yang mulai membusuk bersama jasadmu....
yang mulai tercobak cabik di makan oleh waktu....
sering kita berpikir bahwa kita adalah yang sempurna....
seakan kita akan hidup hingga 200 juta tahun lamanya....
menganggap mereka semua adalah budak....
kita mulai angkuh dan mulai mempermainkan kekuasaan....
tanpa belas iba menjatuhkan vonis...
berlagak seperti hakim dalam persidangan....
hari ini kami,mungkin esok kau dan orang yang kau sayangi....
takdir memang kejam...
tapi tak selamanya kejam itu adalah takdir...
takdir itu ditangan kita....
kita yang dapat merubah segalanya.....
Zwar_05fk
mengejar arti hidup dalam penantian panjang....
dilorong waktu mulai berjalan hingga 200 juta tahun lamanya...
saat kembali kau bukan siapa-siapa lagi....
hanya bongkahan tanah yang telah membusuk...
apa yang kau sombongkan dengan apa yang kau punya....
harta,perhiasan atau fisik yang kau miliki saat ini....
semua akan musnah dimakan zaman....
tidak sedikitpun yang terbawa....
hanya kain putih yang mulai membusuk bersama jasadmu....
yang mulai tercobak cabik di makan oleh waktu....
sering kita berpikir bahwa kita adalah yang sempurna....
seakan kita akan hidup hingga 200 juta tahun lamanya....
menganggap mereka semua adalah budak....
kita mulai angkuh dan mulai mempermainkan kekuasaan....
tanpa belas iba menjatuhkan vonis...
berlagak seperti hakim dalam persidangan....
hari ini kami,mungkin esok kau dan orang yang kau sayangi....
takdir memang kejam...
tapi tak selamanya kejam itu adalah takdir...
takdir itu ditangan kita....
kita yang dapat merubah segalanya.....
Zwar_05fk
0 komentar:
Posting Komentar