Kamis, 10 Juni 2010

AKU TELAH MEMILIH DIA

Kau gadis idaman setiap pria….
Maaf aku mencintaimu karena aku tak kuasa dengan hatiku….
Cinta ku begitu lepas melihat wajahmu…
Sungguh kau menarik magnet hatiku untuk mencintaimu,,,
Terus memilikimu walau mungkin hatimu berkata lain….
Kau gadis indah saat ini di hatiku…

Senyummu membuat aku melayang jauh….
Terus terbang ke langit ke tujuh…
Menembus angkasa paling jauh….
Aku terasa lupa diri dengan keanggunanmu….
Kau bidadariku yang aku cari selama ini….
Oh tuhan ciptaanmu sungguh anggun…
Aku semakin tak bisa dan tak akan pernah bisa
Aku harus renggut hatimu…..
Untuk jatuh kepelukanku…
Aku telah memilih dia menjadi pendamping hidupuku..


Zwar_05fk

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites